SETIAP KITA ADALAH PEMIMPIN
Rasullah Bersabda : “Orang kuat yang pemberani adalah orang yang dapat mengalahkan dirinya sendiri, bukan yang dapat mengalahkan orang lain”. “Orang yang paling dicintai Allah dan paling dekat denga NYA adalah Sultan yang adil, sedangkan orang yang paling dibenci Allah dan paling jauh dengan NYA adalah Sultan yang jahat” Setiap kita adalah pemimpin, baik bagi orang banyak, untuk keluarga, maupun untuk diri sendiri. Setiap kepemimpinan adalah amanah yang kelak akan dipertanggungjawabkan oleh masing-masing individu. Apakah orang yang berani dan kuat bisa disebut pemimpin, belum tentu. Manusia itu memiliki sifat sombong dan pemarah. Pemimpin jika tak terkontrol saat melihat kesalahan anak buah cendrung marah lalu menjatuhkan hukuman. Padahal kemarahan selalu berujung pada pembinasaan akal sehat dan awal matinya nurani serta kasih sayang. Umar bin Khatab : “Jangalah engkau percaya pada akhlak (perilaku) seseorang sampai engkau mengujinya ketika ia marah”. Orang yang cendrung pemarah biasa